Jumat, 03 Juli 2009

Yang kaya semakin kaya, yang miskin semakin miskin

Malam ini aku bicara masalah keuangan. Yang kaya menjadi semakin kaya, yang miskin menjadi semakin miskin. Sepenggal kata2 dari Robert T. Kiyosaki. Walo aku gak punya bukunya, pas itu pinjem dari temen, tetapi aku masih inget kata2 itu. Bener juga. Dosen pak Endang lebih kaya karena sudah mendapat profit di mlm nya dbs. Temen-temen kantor juga lagi in tuh MLM. Kemarin aku bincang2 tentang invest sama Trio temen kantor. Males juga tuh kalo nawar2 orang untuk gabung. Karena aku mengalaminya sendiri, ikut UFO tahun 2004. Sekarang aku lagi mempelajari investasi, forex trading, HYIP, dan lain sebagainya. Aku sukanya meneliti sesuatu. Investasi. Kata yang tepat. Ya, aku lagi mempelajarinya.

0 komentar: